Posts

Showing posts from February, 2013

Cara membuat desain t-shirt atau kaos

Image
CARA MEMBUAT DESAIN T-SHIRT thursday, february 28 2013 STEP 1 buka file T-Shirt Template yang telah saya lampirkan di atas. file t-shirt_layout.psd ini memiliki 4 Layer : 1. Layer Background yang berwarna Putih 2. Layer T-shirt Original 3. Color Fill 1 4. Layer 5 keterangan : Layer Background : adalah sebagai latar belakang dari kanva kerja kita, kalau kurang nyaman dengan background berwarna putih silahkan ganti dengan warna atau gambar apapun sesuka anda. Layer T-Shirt Original : Layer ini saya lock agar tidak terjadi ketidak sengajaan perubahan pada layer ini. Layer Color Fill 1 : Klik 2X pada Layer Thumbnail Layer Color Fill 1 untuk mengganti warna dasar t-shirt atau kaos yang akan kita design Layer 5 : Pada Layer ini nantinya akan kita isi dengan gambar desain kaos STEP 2 untuk mengubah warna dasar kaos silahkan klik 2X pada Layer Color Fill 1. lalu pilih dan sesuaikan warna dasar dengan warna kaos yang akan kita buat nantinya STEP 3         Memas

Menghilangkan Jerawat Dengan Photoshop

Image
Publish: 20 Februari | Author & Copyright: http://Akhmadsusanto26.blogspot.com | Status: FREE tutorial Cantik  itu relatif, Photoshop jadi Alternatif,,,,hehehehehehe Disini kita akan mencoba menghilangkan jerawat dengan cepat dan mudah tanpa banyak biaya... Hanya dengan belajar ilmu photoshop mari kita buktikan... Langkah-Langkahnya: 1. Kita akan mencoba pada gambar yang telah tersedia di atas. Anda bisa download atau save as gambar di atas. 2. Buka file gambar yang sudah kamu sediakan Klik pada Healing Brush Tool (dengan otomatis kursor akan berubah menjadi bentuk Lingkaran ) Posisi Healing Brush Tool pada jerawat

Teknologi Informasi & Komunikasi (internet)

Image
Materi Teknologi Informasi & Komunikasi                                              21/02/2013 Pengantar Internet Apa itu internet ? Internet adalah sekumpulan komputer atau server yang saling terhubung satu sama lain melalui berbagai macam media (kabel, radio, satelit dll). Komputer-komputer tersebut letaknya tersebar di seluruh belahan dunia sehingga memungkinkan terbentuknya suatu jaringan informasi global. Semua komputer dihubungkan oleh suatu protokol standard yang sama yang disebut TCP/IP (Transfer Control Protocol/Internet Protocol). TCP/IP ini dapat diumpamakan sebagai bahasa yang dimengerti oleh semua jenis komputer yang terhubung ke Internet. Protokol TCP/IP ini memberikan suatu IP Number (nomor IP) yang unik untuk tiap komputer yang terhubung ke Internet sehingga lalu lintas data di Internet dapat diatur. Untuk memudahkan kita mengingat maka dibuatlah IP Address (alamat IP) sebagai epresentasi dari nomor IP. Contoh nomor IP : 203.130.205.65 Contoh alamat IP : ami

Masalah - Masalah Dan Solusi Pada Sebuah Komputer

                                                                                                                           (20/2/2013) solusi masalah Harware . 1. Masalah Pada Power Supply Gejala : Jika setelah dihidupkan PC tidak bereaksi apa-apa, tidak ada tampilan di monitor, tidak ada lampu indikator (led) yang menyala, kipas power supply tidak berputar, lampu indikator pada monitor tidak menyala . Apa yang harus kita lakukan? Solusi : Periksalah apakah kabel terhubung dengan benar dan steker terpasang dengan baik pada soketnya, periksa juga apakah ada tombol on/off dibelakang tepatnya dibelakang Power Supply sudah dalam posisi On, Jika sudah yakin terpasang dengan benar tapi tetap tidak ada respon untuk meyakinkan silahkan anda ganti kabel power dengan yang anda yakini bagus. Masalah terjadi karena tidak adanya tegangan listrik yang masuk, kerusakan ada pada kabel power. 2. Masalah Pada Mother Board Gejala : Setelah dihidupkan, tidak ada tampilan di monitor, lampu in

SMA N 1 BELITANG 3_Gatsby_Back_to_School by Akhmadsusanto26.blogspot.com...

Image